Nah setelah kita mengerti apa itu SEO kita akan membahas tentang Perbedaan SEO Onpage dan SEO OffPage langsung saja di simak.
1. Onpage Optimization
Sesuai dengan namanya, SEO jenis ini berisi tentang teknik-teknik optimasi dengan memodifikasi faktor-faktor tertentu di dalam webpage / blog itu sendiri, misalnya :
* Pemilihan keyword yang cerdik, termasuk penggunaannya dalam frase.
* Hanya menggunakan keyword yang diincar pada Title.
* Menggunakan symbol «|» pada Title.
* Penggunan Header Tag.
* Kerapatan keyword yang cukup pada content, dan bukan keyword spamming.
* Penempatan keyword pada awal dan akhir webpage.
* Penggunaan Alt Tag yang tepat pada image.
Setelah di simak tentang SEO Onpage sekarang silahkan di simak tentang SEO Offpage
2. Offpage Optimization
SEO Offpage optimization pada dasarnya terdiri dari faktor-faktor yang tidak terdapat pada halaman website / blog kita, tapi digunakan dalam algoritma search engine ketika menentukan ranking sebuah situs. Menurut Brad Callen dari Bryxen Software, faktor-faktor ini misalnya :
* Jenis-jenis situs yang memberi link ke kita.
* Jumlah situs yang memberi link ke kita.
* Page Rank situs yang memberi link.
* Anchor text yang digunakan pada link.
* Jumlah dan tipe situs yang me-link ke situs yang me-link ke situs kita tadi.
5 komentar:
Makasih artikelnya sangat membantu. Lagi nerapin juga nih onpage dan offpage.
Semoga bisa bahan referensi saya dalam belajar.
Salam Blogers,
Irham M
makasih infonya
info seo nya lengkap..web nya bagus visitornya mantap....lam kenal
lam kenal Gan, bermanfaat banget infonya.. Makasih Gan, ditunggu kunbalnya..
Lagi jalan" nih,jgn lupa mampir ke rumah sya ea!
Posting Komentar